Janjikan Transformasi Besar G20
Indonesia akan menggelar perhelatan ke-17 forum G-20 tahun depan. Untuk memaksimalkan peran tuan rumah yang digagas Presiden Jokowi, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto dipercaya untuk memimpin sherpa track G20.
Di bawah kepemimpinan Indonesia tahun depan, G20 akan mengangkat tema besar Recover Together, Recover Stronger. “Airlangga Hartarto | Menko Perekonomian”
People, Planet, & Prosperity | G20 2021 Italia
Membahas upaya mengatasi kesenjangan, tema planet membahas komitmen Paris Agreement, dan prosperity membahas percepatan teknologi dan transformasi digital.
G20
Berdiri : 1999, forum ekonomi utama dunia yang memiliki posisi strategis terdiri dari 19 negara dan Uni Eropa, serta perwakilan dari IMF dan Bank Dunia.
Anggota G20, Argentina, Australia, Brazil, Kanada, China, Uni Eropa, Prancis, Jerman, India, Indonesia, Italia, Jepang, Meksiko, Rusia, Arab Saudi, Afrika Selatan, Korea Selatan, Turki, Inggris, dan Amerika Serikat.
Tuan Rumah G20
2008 Washington, AS
2009 London, Inggris Pittsburgh, AS
2010 Toronto, Kanada
2011 Cannes, Prancis
2012 Los Cabos, Mexico
2013 Saint Petersburg, Rusia
2014 Brisbande, Australia
2015 Antaiya, Turki
2016, Hangzhou, RRT
2017 Hamburg, Jerman
2018 Buenos Alres, Argentina
2019 Tokyo, Japan
2020 Riyadh, Arab Saudi
2021 Roma, Italia
2022 Indonesia