Deskripsi
KBRN, Jeddah: Pos Kesehatan Indonesia di Bandara Internasional King Abdul Aziz Jeddah, Arab Saudi, merupakan sarana pendukung untuk jemaah Indonesia. Dengan fasilitas memadai dan tenaga kesehatan mumpuni, pelayanan kesehatan di Bandara KAIA Jeddah sangat baik dan keselamatan jemaah menjadi lebih terjamin.
Info
- Dibuat oleh : Pradipta Rahadi
- Tanggal : 28 Jun 2022, 17:00:12